4 CARA TERBAIK MEMBANGUN OTOT

Cara Terbaik untuk Membangun Otot dengan tujuan mendapatkan jumlah maksimum otot dalam waktu yang sedikit. cara untuk mendapatkan otot dengan cepat bisa memungkinkan. Jika anda memberikan waktu luang untuk berlatih secara terjadwal. Langkah pertama adalah untuk memutuskan berapa kali dalam seminggu untuk berlatih. Didasarkan dengan cara yang terbaik untuk membuat otot tumbuh adalah, melakukan seberapa kali dalam seminggu meluangkan waktu untuk memperbanyak latihan dengan set dan repitisi yang banyak. Rutinitas yang dapat dilakukan dengan cara memisahkan program latihan. seperti latihan untuk bagian dada pada hari Senin, otot punggung pada hari Selasa, bahu pada hari Rabu, kaki pada hari Kamis dan lengan pada
hari Jumat. Jika melatih otot di lakukan hanya sekali seminggu, akan mengakibatkan kerusakan otot kareana sintesis protein dinaikkan untuk satu atau dua hari setelah latihan atau kembali normal 36-48 jam. hal ini tidak akan membuat kenaikan sintesis protein berlangsung lebih lama. Dengan kata lain jika meninggalkan satu minggu untuk berlatih, akan menghilangkan kesempatan kedua bahkan mungkin ke tiga untuk merangsang pertumbuhan untuk mendapatkan otot dalam waktu sesingkat mungkin. Agar mendapatkan hasil yang lebih baik, harus dilakukan pelatihan per kelompok otot setidaknya dua kali setiap tujuh hari.

Cara pertamaGTG

adalah melatih seluruh tubuh tiga kali seminggu, seperti hari Senin belatih untuk seluruh bagian otot, hari selasa libur dan dilanjutkan esok harinya lakukan berlatih kembali untuk seluruh tubuh dan esok harinya pada hari kamis libur, hari jumat berlatih di hari berikutnya sabtu dan minggu libur ulangi kembali seperti dari awal

Cara kedua

berlatih empat hari dalam seminggu yaitu tubuh bagian atas atau bawah. Salah satu contoh untuk tubuh bagian atas kita berlatih pada hari Senin, tubuh bagian bawah pada Selasa, kemudian mengambil Rabu off. Hari Kamis tubuh bagian atas, Jumat tubuh bagian bawah dan libur pada akhir pekan. Setiap kelompok otot dilatih dua kali dalam seminggu

Cara ketiga

adalah melakukan latihan empat atau lima hari dalam seminggu, melakukan gerakan mendorong otot bagian dada, bahu, dan trisep, hari Senin dan gerakan menarik otot bagian punggung dan bisep pada hari Selasa. Hari rabu libur, setelah itu latihan otot kaki pada hari Kamis, libur pada hari Jumat.hari Sabtu kembali ke awal

Cara keempat

berlatih hari pertama tubuh bagian bawah dan hari kedua tubuh bagian atas lalu libur dihari ketiga, pada hari keempat dan kelima berlatih lagi seperti hari pertama dan kedua, di lanjutkan pada hari keenam mengambil libur, latihan ini sangat fleksibel dimana di lakukan pelatihan di hari pertama dan hari kedua dan libur di hari ketiga

disarankan untuk berusaha tetap menjaga jadwal tersebut agar tidak berubah ubah dan menggunakannya untuk setiap kelompok otot tiga kali selama 7 hari. Selanjutnya hanya terus mengulangi proses. Rencanakan dahulu semua program latihan yang akan di lakukan agar membuat lebih mudah untuk membiasakan diri, Tidak semua orang bisa melakukannya, jadi harus dilakukan dengan hati-hati.

 

http://shorturl.at/eiDTX

Tinggalkan komentar